Happy Moms Happy Ramadan, Bila Kaki Terasa Pegal dan Panas Setelah Beraktivitas Seharian, Gunakan Cara Mudah Ini untuk Meredakannya

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 12 Mei 2021 | 12:15 WIB
Ilustrasi kaki terasa pegal dan panas usai seharian beraktivitas (Freepik)

Nakita.id - Bulan Ramadan bukan menjadi alasan kita bisa bermalas-masalan lantaran sedang berpuasa.

Justru bulan Ramadan mengharuskan kita lebih produktif dalam bekerja dan beribadah.

Tapi tidak bisa dipungkiri kadang rasa lelah melanda.

Moms bisa mengurangi rasa lelah setelah beraktivitas seharian dengan menggunakan cara ini.

Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Waspada Berlebihan Mengonsumsi Makanan Ini Saat Buka Puasa dan Sahur karena Jadi Penyebab Kanker

Kalian cukup menyediakan garam, baskom, serta air hangat.

Apakah Moms pernah merasakan kaki terasa panas dan nyeri usai melakukan aktivitas padat?

Mulai sekarang, saat kaki terasa panas dan nyeri jangan diabaikan begitu saja, ya.