Nyawa Taruhannya! Makan Bakso Jadi Favorit Saat Kumpul Keluarga, Waspada Dua Bahan dalam Semangkuk Bakso Ini

By Raka, Jumat, 14 Mei 2021 | 12:24 WIB
Ilustrasi bakso pedas (SajianSedap)

Nakita.id - Saat kumpul keluarga setelah Lebaran, biasanya kita kepingin makan yang gurih, rasanya tajam dan berkuah hangat.

Tak lain tak bukan, pilihannya pasti bakso.

Pada saat-saat ini, tukang bakso laris diserbu oleh umumnya kaum ibu-ibu yang kepingin menikmati bakso gruih dan pedas setelah beberapa hari menyantap ketupat sayur bersantan.

Wajar saja, bakso juga kerap disajikan dengan beragam bahan lain sehingga makin nikmat.

Baca Juga: Lama Tak Muncul di TV, Mendadak Evi Masamba Sudah Jual Mobil Mahalnya hingga Jadi Penjual Bakso, Ada Apa?

Misalnya saja saus tomat atau sambel yang bikin berkeringat dan makan makin nikmat.

Akan tetapi walaupun bikmat dengan beragam bahan tambahan, kita juga harus berhati-hati saat menyantap bakso.

Memang itu bikin enak, tapi bahan-bahan tambahan tersebut bisa jadi mengancam nyawa.

Bukan berarti tidak boleh makan bakso, tapi waspadalah kalau makan bakso dengan bahan tambahan ini.

Salah satunya bahkan biasa Moms gunakan dalam memasak.