3 Mitos VS Fakta Seputar Kehamilan, Mulai dari Makan Pisang Bisa Buat Moms Hamil Anak Laki-laki hingga Tidur Telentang Bikin Bayi Kekurangan Darah, Mana yang Benar?

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 16 Mei 2021 | 20:00 WIB
Mitos vs fakta seputar kehamilan, maana yang harus dipercaya? (Freepik.com)

Janin akan kekurangan oksigen dan fatalnya Moms bisa keguguran!

Terlalu banyak mandi air hangat juga bisa meningkatkan risiko cacat lahir, terutama pada trimester pertama.

Tidur telentang bisa buat bayi kekurangan darah

Mitos ini juga ada benarnya tapi bukan bikin bayi kekurangan darah.

Tidur berbaring telentang khususnya di akhir masa kehamilan ketika perut sudah terlalu besar dapat menyempitkan aliran darah dari vena cava vena.

Baca Juga: Mitos VS Fakta Kehamilan: Risiko Keguguran Lebih Besar Dialami Moms yang Hobi Makan Pedas, Benarkah?

Itu adalah pembuluh darah utama yang membawa darah kembali ke jantung dari tubuh bagian bawah dan memasok darah ke bayi.

Ketika Moms tidur telentang, berat penuh rahim dapat menekan usus dan vena cava vena.

Tidur telentang untuk waktu singkat mungkin tidak akan membahayakan, tapi ibu hamil disarankan untuk menghindari tidur telentang sebanyak mungkin pada trimester pertama dan hindari sepenuhnya pada trimester kedua dan ketiga.

Nah, gimana Moms sudah tahu kan mana mitos vs fakta seputar kehamilan yang harus dipercaya?