Aurel Hermansyah Keguguran, Sederet Makanan Ini Baik Dikonsumsi Moms Pasca Alami Keguguran untuk Bantu Pemulihan Tubuh

By Poetri Hanzani, Rabu, 19 Mei 2021 | 10:19 WIB
Aurel Hermansyah mengalami keguguran, berikut makanan yang baik dikonsumsi pasca keguguran (instagram.com/@aurelie.hermansyah)

 

3. Magnesium

Saat keguguran, pastinya kita merasakan sedih yang mendalam.

Bukan tak mungkin, kondisi ini bisa memicu depresi.

Untuk mengatasi depresi setelah keguguran, konsumsi makanan mengandung magnesium dipercaya bisa membantu.

Diantaranya kacang polong dan cokelat.

Tak hanya membantu mengatasi depresi, namun juga bisa mengembalikan energi Moms.

4. Buah dan sayur

Selain makanan di atas, jangan lupa juga untuk konsumsi buah dan sayur.

Buah dan sayur bisa membantu memenuhi kebutuhan nutrisi dalam tubuh Moms.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Baru Saja Alami Keguguran, Ternyata Inilah 3 Penyebab Keguguran Saat Hamil Muda yang Paling Sering Dialami Ibu Hamil