Tolong Mulai Hari Ini Jangan Lagi Simpan Telur di Pintu Kulkas, Ahli Sudah Peringatkan Bahayanya

By Nita Febriani, Minggu, 20 Juni 2021 | 18:15 WIB
Jangan simpan telur di pintu kulkas (CH.KOSIN)

Nakita.id - Saat ini setiap kulkas dilengkapi dengan wadah penyimpanan telur di pintunya.

Banyak yang menyangka ini merupakan sebuah kemudahan untuk menyimpan telur.

Dengan adanya wadah telur di pintu kulkas tentu Moms jadi tidak perlu lagi menyediakan wadah khusus untuk telur.

Baca Juga: Warga Se-Indonesia Nyesel Baru Tahu Faktanya, Trik Mengusir Cicak dari Rumah Ternyata Bisa dengan Cangkang Telur hingga Kopi

Tapi, tolong mulai hari ini lebih baik jangan lagi simpan telur di pintu kulkas, Moms.

Moms perlu tahu bahwa ada beberapa alasan mengapa sebaiknya Moms tidak menyimpan telur dalam pintu kulkas.

Pertama-tama Moms perlu mengetahui bahwa menyimpan telur di kulkas bertujuan untuk menjaga agar suhu telur tetap rendah.