Gejala Sama Tapi Penyakit Beda, Kenali Perbedaan Pilek, Flu dan Sinus

By Fadhila Afifah, Minggu, 18 Februari 2018 | 09:39 WIB
Membedakan pilek, flu dan sinus ()

Selain itu,penderita sinus juga mengalami sakit kepala dan nyeri di bagian wajah, seperti rahang atas, pipi, dan dahi.

Umumnya, Moms akan mengenali gejala ini setelah dua atau tiga hari.  Infeksi sinus biasannya akan membuat penderitanya sulit tidur, sehingga tubuh akan terasa lelah.

BACA JUGA: Tak Disangka, Petai Bisa Efektif Turunkan Tekanan Darah Tinggi

Ketahanan tubuh juga menurun drastis dan mengalami kesulitan ketika tidur.

Jika mengalami gejala-gejala tersebut lebih dari seminggu, disarankan untuk menemui dokter untuk diberikan antibiotik.