Selain Stres Akut, Ini Dia Beberapa Jenis Stres Lain dan Cara Mengelolanya Menurut Sudut Pandang Psikolog

By Lolita Sianipar, Sabtu, 10 Juli 2021 | 17:15 WIB
cara mengelola stres dengan baik dan mengetahui jenis stres (freepik)

Karena stres tidak hanya memengaruhi kesehatan mental, tetapi juga kesehatan fisik sangat penting untuk mengelola kondisi tersebut.

Berikut ini cara mengelola stres yang bisa dilakukan: 

- Terapi perilaku kognitif, perawatan yang berfokus pada mengidentifikasi dan mengubah pikiran negatif

- Meditasi

- Akupunktur

- Istirahat

- Olahraga 

Selain itu, Moms sebaiknya menemui dokter atau ahli kesehatan mental untuk mengatasi stres jika:

- Ini mengganggu fungsi sehari-hari, seperti tidur dan bekerja

- Memiliki riwayat depresi atau kecemasan

- Memiliki pikiran untuk menyakiti diri sendiri

- Memiliki perasaan tidak berdaya dan putus asa

- Menggunakan atau menyalahgunakan zat sebagai mekanisme koping penghindaran

- Memiliki rasa sakit fisik yang tidak memiliki akar penyebab dan/atau tidak hilang

Nah, itu dia Moms tipe dan cara menangani stres. Jika tidak bisa melakukannya dengan cara di atas, sebaiknya Moms mendatangi dokter atau ahli kesehatan mental, ya.

Baca Juga: Jangan Sampai Stres, Ini Trik Mengelola Stres di Kantor Menurut Ahli