Tolong Hentikan Kebiasaan Membungkus Daging Kurban Idul Adha dengan Kresek Hitam, Ini Bahayanya Untuk Kesehatan

By Kirana Riyantika, Selasa, 20 Juli 2021 | 10:15 WIB
Dampak membungkus daging di kresek hitam bisa bahayakan kesehatan (Nakita.id/Kirana Riyantika)

Daun pisang

Daun pisang juga bersifat antibakteri seperti daun jati.

Selain itu, daun pisang memiliki kandungan antioksidan tinggi yang bermanfaat bagi tubuh.

Daun kelapa

Biasanya daun kelapa dianyam untuk membungkus daging.

Baca Juga: Tolong Hentikan Mulai Sekarang, Ahli Sudah Ingatkan untuk Tidak Memanaskan Daging Lebih dari Satu Kali karena Alasan Ini

Seperti daun jati dan daun pisang, daun kelapa memiliki sifat antibakteri dan antiseptik.

Daun pandan

Daun pandam dikenal sebagai penambah aroma masakan karena harumnya yang menggugah selera.

Ternyata, ada manfaat lain yang menakjubkan dari daun pandan.

Daun pandan dapat membantu mendetoks tubuh dari racun dan radikal bebas.