Tolong Jangan Minum Air Jahe dengan Kondisi Perut Kosong, Ternyata Bisa Sebabkan Masalah Ini

By Gabriela Stefani, Rabu, 4 Agustus 2021 | 13:00 WIB
air jahe yang tidak boleh dikonsumsi dalam kondisi perut kosong (Pixabay.com)

Nakita.id - Air jahe kerap menjadi minuman kesukaan untuk banyak orang.

Apalagi di cuaca dingin, air jahe bisa memberikan kehangatan bagi yang mengonsumsinya.

Di tengah pandemi covid-19 ini, air jahe juga menjadi salah satu minuman herbal yang cukup populer dikonsumsi.

Baca Juga: Pasti Belum Banyak yang Tahu, Cara Membuat Obat Batuk Alami Nyatanya Semudah Ini

Umumnya jahe akan dikonsumsi dengan campuran gula.

Baik gula batu ataupun gula aren sehingga rasanya menjadi manis dan hangat.

Tapi ternyata mengonsumsi air jahe ini tidak bisa sembarangan.