Selama Ini Banyak yang Salah, Beli Kulkas Baru Ternyata Tak Boleh Langsung Dinyalakan, Bisa Rugi Besar Kalau Nekat

By Aulia Dian Permata, Jumat, 6 Agustus 2021 | 07:45 WIB
Beli kulkas baru jangan langsung dinyalakan (Pexels.com/Max Vakhtbovych)

Dikutip oleh Kompas.com dari berbagai sumber, oli yang bocor ke dalam sistem pendinginan membuat sirkulasi freon menjadi tersumbat dan terjadi mampet pada sistem peredaran gas freon.

Apabila kulkas baru langsung dinyalakan sebelum posisi oli kembali ke tempatnya, akan terjadi kerusakan karena penyumbatan.

Lalu, kapan waktu yang tepat untuk menyalakan kulkas baru?

Baca Juga: Jangan Pernah Berpikir Mematikan Kulkas Semalaman Bisa Menghemat Listrik, Justru Bisa Datangkan Bahaya Ini

Biasanya, posisi oli dalam kompressor kulkas akan kembali normal setelah diletakkan di permukaan yang datar selama 8-24 jam.

Selama menunggu waktu tersebut, diamkan saja kulkas tanpa dinyalakan.

Esok harinya baru Moms menyalakan kulkas dan kulkas siap digunakan.