Hampir 2 Tahun Pandemi Tapi Masih Banyak yang Keliru, Ini Durasi Memakai Masker yang Tepat Supaya Terhindar dari Covid-19

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 11 Agustus 2021 | 17:00 WIB
Durasi memakai masker yang tepat (Freepik.com)

Salah satu masker bedah yang bisa Moms gunakan masker tiga lapis.

Selain patuh pada protokol kesehatan, tentunya perlu dibarengi pula dengan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat).

Baca Juga: Virus Corona Varian Delta Semakin Mengganas, Ahli Berikan Anjuran untuk Memakai Masker Jenis Ini Agar Tidak Tertular

Moms bisa gunakan produk kebersihan yang sudah teruji klinis mampu membunuh kuman dan virus, yang salah satunya adalah penggunaan hand sanitizer.

Ya, agar selalu terhindari dari virus corona, jangan lupa selalu siap sedia dengan rangkaian personal hygiene, seperti hand sanitizer dan hand wash antibacterial.

Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul “Berapa Durasi Waktu yang Diperlukan untuk Memakai Masker? Ini Penjelasannya.