Stop Mulai Sekarang Juga! Ternyata Makanan Favorit yang Sering Ada di Meja Makan Ini Buat Dads Gampang Loyo dan Susah Puasakan Moms Setiap Malam, Jangan Sampai Nyesel

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 18 Agustus 2021 | 20:15 WIB
Makanan enak ini jadi pemicu disfungsi ereksi (Freepik)

1. Alkohol

Jenis minuman ini tentu sudah sangat harus untuk dihindari.

Tak hanya menyebabkan penurunan kemampuan ereksi, alkohol juga bisa memicu masalah kesehatan lain.

Selama ini, alkohol dinilai jadi 'bahan bakar' agar Dads tahan lama di ranjang.

Tapi ternyata itu salah kaprah lho Moms.

Terlalu sering atau terlalu banyak mengonsumsi alkohol justru akan membuat koneksi antara tubuh dan otak rusak, sehingga memengaruhi rangsangan seksual.

Baca Juga: Para Pria Harap Merapat, Rutin Konsumsi Obat Kuat Bawang Putih Mentah Bisa Tingkatkan Gairah Seksual Hingga Atasi Masalah Kesuburan

Tak heran jika kemampuan ereksi orang yang mengonsumsi alkohol lebih mudah menurun.

Sebuah penelitian di India menyebut kalau disfungsi seksual sangat lazim ditemui pada para peminum alkohol, terutama yang berlebihan dan ketergantungan.

Hal ini didukung oleh penelitian yang dilakukan oleh University of Washington.

Penelitian tersebut mengatakan kalau minum alkohol berlebihan akan mengganggu respons terhadap rangsangan seksual dan tingkat kekerasan ereksi.

2. Soda

Selain alkohol, minuman yang mampu menurunkan kemampuan ereksi adalah soda.