Kantung Mata Bikin Tak Percaya Diri? Segera Atasi dengan Cara Sederhana Ini dan Lihat Hasilnya yang Bikin Kagum

By Poetri Hanzani, Selasa, 24 Agustus 2021 | 16:28 WIB
Tips mengatasi kantung mata. (pixabay.com)

5. Pakai tabir surya setiap hari

Melindungi kulit dari sinar matahari dapat membantu mengatasi sejumlah masalah dermatologis berikut:

- penuaan dini

- kanker kulit

- perubahan warna

Akibatnya, memakai tabir surya juga dapat membantu mengatasi kantung mata dan lingkaran hitam.

Baca Juga: Hilangkan Kantung Mata dan Keriput di Wajah Pakai Sendok serta Bahan Alami Ini, Mudah Banget Caranya

The American Academy of Dermatology menyarankan bahwa semua orang sebaiknya memakai tabir surya.

Hal ini disebabkan, perlindungan spektrum luas terhadap sinar UVA dan UVB sangat penting.

Kadar SPF yang disarankan adalah minimal 30 dan sebaiknya memiliki fitur waterproof.

Anda juga dapat menghindari sinar matahari yang berbahaya dengan beberapa cara berikut:

- duduk di tempat teduh

- memakai pakaian pelindung

- menghindari tanning bed

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "5 Cara Mudah Mengatasi Kantung Mata"