Jangan Sampai Kehabisan Stok di Rumah, Ini 5 Manfaat Ajaib Bawang Putih Untuk Kecantikan Kulit

By Aulia Dian Permata, Rabu, 25 Agustus 2021 | 08:23 WIB
Manfaat bawang putih untuk kesehatan kulit (kolase Freepik)

4. Mengatasi ruam gatal dan peradangan

Jika muncul ruam atau radang pada kulit yang disebabkan karena alergi, gunakan saja bawang putih.

Geprek hingga keluar minyaknya, dan oleskan minyaknya ke ruam-ruam merah gatal yang ada.

Bawang putih mengandung zat anti-inflamasi yang baik untuk mengobati peradangan.

5. Menghambat penuaan dini

Kika diaplikasikan rutin, bawang putih bisa menghambat munculnya tanda pada proses penuaan seperti keriput.

Caranya mudah, geprek bawang putih, campurkan dengan madu dan perasan lemon.

Kemudian minum ramuan yang ada rutin setiap pagi.

Ramuan ini bisa menunda munculnya keriput yang biasanya bersarang pada ujung-ujung mata, dahi dan ujung bibir. 

Baca Juga: Tak Bermaksud Menakut-nakuti, Bawang Putih yang Selama Ini Dikira Sehat Ternyata Bisa Bawa Musibah Kalau Dimakan Terlalu Banyak