Mitos vs Fakta Kehamilan, Benarkah Perempuan yang Alergi Pada Sperma Pasangannya Bisa Bikin Susah Hamil?

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 30 Agustus 2021 | 15:45 WIB
Mitos vs fakta kehamilan alergi sperma bisa membuat susah hamil (Freepik)

Nakita.id - Banyak sekali mitos vs kehamilan tentang kesuburan perempuan yang bisa berefek sulit tidaknya mendapatkan keturunan.

Ya, banyak orang berpendapat kalau kesuburan dipengaruhi oleh tidak sehatnya organ reproduksi perempuan.

Padahal, sulitnya mendapatkan keturunan bisa dipengaruhi faktor lain.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Ibu Hamil Jangan Lagi Lakukan 5 Pekerjaan Rumah Ini karena Berisiko untuk Janin

Salah satunya alergi Moms terhadap sperma pasangan.

Cukup banyak perempuan mengalami alergi sperma yang membuat susah hamil.

Berikut informasi alergi sperma yang perlu Moms tahu seperti diwartakan oleh Tabloid Nakita.