Yakin Mau Minum Jahe Susu? Tubuh Bisa Alami Hal Tidak Terduga Ini Jika Moms Sering Meminumnya

By Riska Yulyana Damayanti, Sabtu, 11 September 2021 | 19:39 WIB
Manfaat minum jahe susu (pixabay)

3. Mencegah osteoporosis

Manfaat minum jahe susu lainnya yakni baik untuk tulang.

Karena susu mengandung banyak kalsium, kalium dan magnesium sehingga mencegah kelemahan tulang.

Sedangkan jahe yang ada di dalamnya membuat tulang terhindar dari kelelahan yang disebabkan oleh infeksi, peradangan, dan lainnya.

Itulah sebabnya minum jahe susu secara teratur setelah usia 40 tahun bisa menjauhkan Moms dari osteoporosis.

Baca Juga: Nyesel Banget karena Baru Tahu, Hanya Iseng Oleskan Jahe dan Susu ke Rambut Beruban, Perempuan Ini Kaget Sampai Tak Perlu ke Salon Lagi karena Alami Hal Ini

4. Meredakan sakit tenggorokan

Pilek, flu, batuk biasanya mengundang infeksi tenggorokan yang membuat tenggorokan sakit dan Moms merasa sulit makan, bahkan berbicara.

Segelas susu jahe akan memberikan kelegaan bagi Moms karena memiliki sifat anti-inflamasi.