Orang-orang Pasti Nyesal Kenapa Baru Tahu Sekarang, Kuaci yang Sering Dijadikan Camilan Ternyata Simpan Sederet Khasiat Berharga untuk Kesehatan

By Lolita Sianipar, Minggu, 19 September 2021 | 15:30 WIB
Mengonsumsi kuaci memiliki manfaat kesehatan bagi tubuh (Freepik.com/azerbaijan_stockers)

Nakita.id - Sering dijadikan kuaci, biji bunga matahari bisa dibilang merupakan camilan yang digemari oleh masyarakat Indonesia.

Mengonsumsi kuaci yang sudah ditaburi bumbu memang membuat makanan ini menjadi semakin nikmat.

Selain itu, biji bunga matahari juga mengandung banyak nutrisi yang baik untuk tubuh.

Mulai dari protein, karbohidrat, serat, serta lemak.

Biji bunga matahari juga kaya akan vitamin dan mineral yang diperlukan oleh tubuh. 

Seperti vitamin B1, vitamin B3, asam folat, magnesium, seng, sampai zat besi.

Dengan adanya nutrisi tersebut, tak heran bila kuaci menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan.

Baca Juga: Masih Yakin Ngemil Kuaci? Ternyata Begini Efek yang Dialami Tubuh Jika Moms Sering Makan Biji Bunga Matahari