Hanya Kurang dari 30 Menit Flek Hitam di Wajah Langsung Bersih, Moms Bisa Gunakan 4 Bahan Alami Sejuta Umat Ini

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 25 September 2021 | 07:45 WIB
Cara menghilangkan flek hitam di wajah (Freepik)

2. Pepaya

Pepaya kaya akan enzim dan mineral yang membuatnya sangat bermanfaat untuk menghilangkan bintik-bintik hitam pada kulit.

Pepaya matang paling baik digunakan.

Buat pasta dari daging buah pepaya dan oleskan langsung pada kulit yang terkena bintik-bintik gelap.

Biarkan selama setidaknya 20 menit sebelum membilasnya.

Baca Juga: Modalnya Cuman Baking Soda, Begini Cara Hilangkan Flek Hitam pada Wajah dengan Mudah

3. Kacang almond

Kacang almond adalah salah satu bahan alami yang paling bermanfaat untuk perawatan kulit.

Masukkan 8-10 kacang almond dalam air dan biarkan semalaman.

Kupas kulitnya di pagi hari dan tumbuk.

Campur dengan satu sendok teh bubuk kayu cendana dan setengah sendok teh madu.

Oleskan masker pada wajah Moms dan biarkan selama setengah jam, lalu bilas dengan air hangat.