Dijamin Banyak Orang Kaget, Terungkap Biang Kerok yang Bisa Bikin Blender Langsung Rusak

By Riska Yulyana Damayanti, Rabu, 29 September 2021 | 19:50 WIB
Kebiasaan yang membuat blender rusak (Pixabay.com/Opaye)

4. Membersihkan blender dengan mesin cuci piring

Meskipun blender berkecepatan tinggi secara teknis aman untuk dibersihkan menggunakan mesin pencuci piring.

Jika ingin memperpanjang umurnya, selalu gunakan siklus pembersihannya sendiri atau cuci dengan tangan dengan hati-hati.Ini akan menjaga pisau tetap tajam dan wadah dalam kondisi terbaiknya.

Baca Juga: BERITA POPULER: Tolong Jangan Masukkan 5 Makanan Ini ke Blender Jika Tak Ingin Ada Masalah Muncul hingga Mantan Pasien Covid-19 Bagikan Perjuangan Sembuh Usai Kritis Masuk ICU 13 Hari5. Menyimpan wadah di kulkas

Jika memiliki sisa sup setelah diblender dan disajikan, pindahkan sisanya ke wadah penyimpanan.

Mungkin tergoda untuk hanya meletakkan tutup wadah blender dan memasukkannya ke dalam kulkas, tetapi hal tersebut akan merusak blender.

Perubahan suhu dapat membebani blade dan bantalannya, menyebabkannya rusak lebih cepat dari yang seharusnya.

(Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ingin Blender Tahan Lama? Jangan Lakukan 5 Hal Ini")