Tak Perlu Keluar Uang untuk ke Dokter, Ternyata Sakit Tenggorokan Bisa Diredakan dengan Bahan Alami Murah Meriah Ini

By Amallia Putri, Jumat, 29 Oktober 2021 | 05:30 WIB
Cuka apel bisa bantu redakan sakit tenggorokan (Kolase foto Freepik.com)

Lalu, bagaimana caranya menggunakan cuka apel untuk meredakan sakit tenggorokan?

Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk meredakan sakit tenggorokan dengan cuka apel.

Berikut adalah beberapa cara yang sudah dirangkum oleh Nakita.id.

Cara 1

1. Siapkan cuka apel, madu, dan segelas air hangat

2. Masukkan 1 sendok makan cuka apel dan 2 sendok makan madu ke dalam air hangat

3. Aduk hingga merata

4. Minum selagi hangat

Cara 2

1. Siapkan cuka apel, teh celup, dan lemon

Baca Juga: Selain Kumur Air Garam, Meredakan Sakit Tenggorokan Bisa Dilakukan dengan Pengobatan Rumahan Ini

2. Celupkan teh ke dalam air hangat, lalu masukkan 1 hingga 2 sendok teh cuka apel

3. Tambahkan perasan lemon 

4. Minum selagi hangat

Cara 3

1. Siapkan cuka apel, madu, teh celup dan minyak kelapa

2. Buat teh seperti biasa, lalu masukkan 1 hingga 2 sendok teh cuka apel

3. Tambahkan minyak kelapa dan madu dengan takaran yang sama dengan cuka apel

4. Bisa ditambahkan jahe agar lebih hangat