Tak Sabar Ingin Bertemu Si Kecil di Dalam Perut Moms? Berikut Cara Mudah dan Cepat Melahirkan Secara Normal, Ada 6 Tips yang Bisa Dilakukan

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 1 November 2021 | 15:30 WIB
Cara cepat melahirkan alami ada 6 tips yang harus Moms lakukan (Freepik)

Terpenting, jangan lupakan efek samping makan makanan pedas, yaitu Moms bisa saja mengalami heartburn, alih-alih menjalani persalinan.

Akupuntur

Ini adalah seni memasukkan jarum-jarum tipis ke titik tekanan tertentu pada tubuh, dapat merangsang aktivitas rahim dan mendorong bayi untuk bergerak—dan banyak ahli serta calon Moms sangat meyakini teknik ini sebagai cara alami yang baik dalam mempercepat persalinan.

Tentunya, penggemar akupuntur nomor satu sekali pun akan menyatakan jika si bayi belum siap untuk memulai kehidupannya di dunia, akupuntur sekali pun tidak akan berhasil melakukannya. Tapi tidak ada salahnya untuk mencobanya, kan.

Baca Juga: Ibu Hamil Kini Bisa Bernapas Lega, Begini Tips Merawat Kulit Perut untuk Mencegah Bekas Stretch Mark dan Kulit Kendur Setelah Melahirkan

(Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul "6 Cara Alami Mempercepat Persalinan Normal, Lakukan di Kehamilan 40 Minggu")