Jangan Panik! Lakukan 7 Cara Ini untuk Tambah Berat Badan Si Kecil

By Shannon Leonette, Selasa, 9 November 2021 | 11:04 WIB
Cara menambah berat badan Si Kecil. (Freepik.com/Prostooleh)

4. Hindari memberi air atau cairan lain sebelum makan

Memberi air atau cairan lain sebelum makan akan membuat perut penuh, sehingga Si Kecil akan terasa kenyang.

Bahkan, sebelum Si Kecil bisa menghabiskan makanannya.

Berilah air setelah Si Kecil menyelesaikan makanannya ya, Moms.

Baca Juga: Nyesel Banget Kalau Tidak Coba, Ahli Sarankan Minum Air Putih Sebelum Menyikat Gigi Setelah Bangun Tidur karena Alasan Ini

5. Beri Si Kecil multivitamin atau suplemen penambah berat badan

Moms juga bisa memberi multivitamin atau suplemen untuk tumbuh kembang Si Kecil, lo.

Ada berbagai suplemen terkait yang bisa Moms temukan dan beli di pasaran.

Tapi sebelum itu, konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter anak.