Pasti Banyak yang Belum Tahu, Cuma Modal Mentimun yang Diolah Seperti Ini Bisa Bikin Kulit Alami Perubahan Menakjubkan

By Poetri Hanzani, Sabtu, 13 November 2021 | 12:40 WIB
Manfaat mentimun untuk kecantikan kulit (Pexels.com/Angele J)

Mentimun untuk menghilangkan selulit

Manfaat lain mentimun untuk kulit bisa membantu menghilangkan selulit.

Ambil jus mentimun dan campur dengan satu sendok teh kopi bubuk serta madu mentah.

Aduk merata sampai membentuk pasta kental.

Lalu oleskan pasta ke area yang terdapat selulit, lalu pijat selama beberapa menit.

Selanjutnya, bungkus dengan kain. 

Tahap berikutnya, lanjutkan dengan eksfoliasi lembut setelah setengah jam.

Gunakan secara teratur agar selulit bisa berkurang.

Baca Juga: Tak Hanya Bantu Turunkan Berat Badan, Rutin Minum Air Mentimun Juga Buat Tubuh Alami Perubahan Menakjubkan Ini

Masker mentimun membantu kulit yang teriritasi dan berjerawat

Kulit yang teriritasi dan berjerawat juga bisa teratasi dengan masker mentimun.

Moms bisa oleskan langsung pada kulit, atau dibuat menjadi masker.

Cara membuatnya, campurkan jus mentimun dengan minyak esensial.

Barulah oleskan ke wajah untuk mengatasi kulit yang teriritasi dan berjerawat.