Nakita.id
Hal ini dinamakan mom shaming, salah satu jenis perundungan terhadap ibu baru yang disebabkan oleh komentar atau pertanyaan sepele dari orang lain.
Misalnya, Si Kecil yang jarang minum ASI karena malas 'neteki', atau merasa kasihan pada Si Kecil yang sering dititipkan ke tempat penitipan anak.
Hal-hal seperti inilah yang akan berpengaruh pada menurunnya kesehatan fisik dan mental pada ibu tersebut seiring waktu.