Pasti Baru Tahu! 5 Minuman Ini Bisa jadi Obat Herbal untuk Atasi Sakit Tenggorokan, Bisa Racik Sendiri di Rumah Caranya Gampang

By Kintan Nabila, Selasa, 23 November 2021 | 13:11 WIB
Minuman pereda nyeri tenggorokan (Freepik/cookie_studio)

Mencegah sakit tenggorokan dengan minuman herbal

2. Teh hangat

Teh hangat mengandung antioksidan yang bisa melawan infeksi virus yang masuk ke tubuh.

Teh chamomile, teh hijau, teh ginseng berkhasiat melegakan tenggorokan serta menghidrasi tubuh.

Baca Juga: Jangan Dikit-dikit Minum Obat, Bahan-bahan yang Ada di Dapur Ini Juga Tak Kalah Ampuh untuk Mengobati Sakit Tenggorokan

3. Air lemon

Perasan lemon ditambah dengan air hangat dipercaya bisa meredakan sakit tenggorokan loh!

Kandungan asam di dalam lemon bisa membunuh bakteri di tenggorokan.

Sehingga pembengkakan dan rasa nyeri di tenggorokan bisa berkurang.

4. Air jahe

Jahe memiliki efek menghangatkan yang bisa melegakan tenggorokan.

Selain itu, kandungan anti-inflamasi dalam air jahe bisa mengurangi peradangan.

Serta kandungan antioksidan nya bisa melindungi tenggorokan dari bakteri!