Tak Perlu Repot Pergi ke Rumah Sakit! Sekarang Sudah Hadir Layanan Kesehatan Digital Berbentuk Telekonsultasi Pertama di Indonesia

By Shannon Leonette, Rabu, 24 November 2021 | 10:00 WIB
Layanan kesehatan digital berbentuk telekonsultasi pertama di Indonesia. (freepik.com/DCStudio)

 

Nakita.id

Atau dengan kata lain, setiap satu dokter bertanggung jawab untuk melayani hingga 2.500 orang.

Baca Juga: Zaman Semakin Canggih, Layanan Kesehatan Bisa Mudah Diakses Didapatkan

Menjawab tantangan dan situasi tersebut, mulai Selasa, 23 November 2021, MILVIK Dokter resmi hadir di Indonesia sebagai satu-satunya layanan kesehatan digital secara daring berbentuk telekonsultasi untuk melayani kebutuhan kesehatan keluarga Indonesia tanpa batas.

Baca Juga: Menjamur di Tengah Pandemi Covid-19, Seberapa Efektif Layanan Telekonsultasi Kesehatan? Begini Kata Ahli