Penyakit Kulit Panu Cepat Hilang dengan Ramuan Alami Ini, Yuk Coba!

By Dian Noviana Ertanti, Selasa, 13 Maret 2018 | 15:26 WIB
()

Beberapa orang berpendapat panu akan tumbuh subur pada orang yang kurang menjaga kebersihan tubuhnya.

Selain itu panu juga dapat tumbuh di tubuh kita karena beberapa faktor, diantaranya :

- Jenis kulit yang berminyak

- Orang yang sedang menginjak remaja atau baru saja memasuki masa dewasa

- Tinggal di lingkungan yang lembab dan panas

- Produksi keringat berlebihan

- Tingkat kekebalan tubuh yang rendah

Daerah yang rawan muncul panu diantaranya seperti kulit leher, dada, ketiak, wajah,lengan, punggung, perut, bahkan tangan.

Moms, kini hanya dengan bantuan bahan alami ini panu di kulit dapat dibasmi hingga ke akar - akarnya.

BACA JUGA :Banyak Berdiri Ternyata Bisa Turunkan 2,5 Kilogram, Wah Bisa Langsing!