Manfaat Tempe, Ternyata Ampuh Singkirkan Kolestrol Jahat di Dalam Tubuh dalam Waktu Cepat

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 10 Desember 2021 | 11:45 WIB
Ilustrasi cek kolestrol. (Freepik)

Ya, kolestrol merupakan penyakit yang saat ini banyak diderita orang Indonesia.

Kolestrol yang tinggi harus segera diobati karena jika terus-terusan tinggi maka akan terjadi penumpukan lemak di pembuluh darah.

Jika lemak sudah bertumpuk di pembuluh darah maka Moms berpotensi mengalami penyakit jantung koroner.

Maka dari itu ada baiknya ketika kolestrol tinggi Moms langsung cari cara untuk menurunkannya kembali.

Baca Juga: Mulai Terasa Kolestrol Naik Setelah Makan Berlebih Hari Ini? Coba Turunkan Pakai Susu Kedelai Rumahan dan Rasakan Sendiri Hasilnya!

Mungkin selama ini kebanyakan orang lebih mengandalkan obat untuk menurunkan kolestrol di dalam tubuhnya.

Padahal dengan mengonsumsi bahan-bahan alami seperti tempe saja juga bisa membuat kolestrol jahat di dalam tubuh sirna.

Manfaat tempe untuk turunkan kolestrol.

Melansir dari Healthy, tempe merupakan salah satu makanan yang tinggi akan magnesium.