Coba Pakai Bawang Putih untuk Usir Ulat di Tanaman, Daun Kembali Indah dan Tak Lagi Bolong-bolong

By Amallia Putri, Sabtu, 11 Desember 2021 | 19:44 WIB
Kunci tanaman yang cantik tanpa bolong kuncinya cuma di bawang putih dan merica (Pexels)

Ketika Moms mengetahui adanya tanda-tanda tanaman dirusak oleh ulat, Moms bisa langsung mengaplikasikan campuran tersebut untuk tanaman.

Eits, tak hanya daun yang berlubang, lo, Moms.

Tanaman yang diserang hama ulat juga menunjukkan tanda-tanda berikut:

1. Noda hitam di permukaan daun

2. Daun berbintik-bintik

3. Banyak semut

4. Buah yang berlubang dan membusuk

5. Daun habis dan tersisa tulangnya saja

Baca Juga: Manfaat Bawang Putih Memang Menakjubkan, Tapi Awas Ternyata Bisa Berakibat Fatal Jika Dikonsumsi Orang dengan Kondisi Ini

Lalu, seberapa sering seharusnya menggunakan bawang putih untuk mengusir hama di tanaman?

Moms bisa menyemprotkannya setiap satu minggu sekali.

Itulah Moms cara untuk menggunakan bawang putih sebagai insektisida.

Siapa yang menyangka selama ini bawang putih bisa digunakan sebagai pengusir ulat.

Ternyata tak hanya sebagai bahan dapur, bawang putih bisa digunakan untuk menjaga tanaman tetap sehat.

Tak perlu gunakan bahan kimia, bahan alami untuk usir ulat pun juga ada.

Selamat mencoba Moms.