Minum Obat dengan Kopi Efeknya Fatal dan Bisa Membahayakan Tubuh, Jangan Berani Coba-coba Ya!

By Kintan Nabila, Kamis, 13 Januari 2022 | 14:18 WIB
Bahaya minum kopi saat sedang mengonsumsi obat-obatan (Freepik)

Setelah minum obat pun, usahakan perut tetap kosong selama 30 menit sampai 1 jam agar penyerapan obat maksimal.

2. Obat asam lambung

Obat asam lambung sebaiknya diminum saat pagi hari ketika perut masih kosong.

Apabila kita minum kopi setelah mengonsumsi obat lambung, maka kandungan asam dari kopi bisa merusak khasiat obatnya.

3. Obat-obatan jantung

Kafein bersifat diuretic, sehingga bikin kita sering buang air kecil.

Sehingga kafein dalam kopi bisa mengganggu penyerapan obat jantung dan membuat obat kehilangan khasiatnya.

Baca Juga: Usir Siput Pemakan Daun Tanaman Kesayangan Bisa Diatasi dengan Bubuk Kopi Saja, Ternyata Caranya Mudah Banget

4. Obat darah tinggi

Sama seperti kafein, obat-obatan untuk tekanan darah tinggi juga bersifat diuretic.

Sehibgga ketika keduanya digabungkan, maka efeknya akan semakin menjadi-jadi dan mengganggu kuakitas tidur.

5. Obat flu dan demam