Cara Aman Minum Kopi Bagi Para Penderita Penyakit Lambung, Bisa Langsung Dipraktikkan Kalau Gak Mau Khawatir Asam Lambung Kumat

By Ruby Rachmadina, Jumat, 14 Januari 2022 | 08:39 WIB
Cara aman minum kopi bagi para penderita penyakit lambung. (Freepik)

Tetapi Moms dapat memanaskan kembali kopi yang telah diseduh dingin ke dalam panci atau menggunakan microwave.

Tanpa disadari minum kopi dengan gula justru berakibat fatal bagi tubuh.

Gula berperan sebagai makanan bagi mikroba yang ada di dalam usus.

Minum kopi manis dapat menghasilkan gas yang menyebabkan sakit perut, kram, kembung, atau diare.

Pemanis buatan yang ada di dalam kopi juga bisa mengganggu keseimbangan pH alami di usus, maka hentikan penggunaan atau masukan gula secukupnya saja.

Baca Juga: Jangan Lagi Minum Kopi Saat Sedang Haid Jika Tak Ingin Rasakan Dehidrasi hingga Berisiko Kanker