Terlalu Sering Menyikat Gigi Ternyata Bisa Memicu Banyak Penyakit dalam Mulut, Mulai Sekarang Bersihkan 2 Kali Sehari Saja Ya!

By Kintan Nabila, Jumat, 28 Januari 2022 | 21:00 WIB
Bahaya menyikat gigi terlalu sering (Freepik.com)

Lama kelamaan akar gigi bisa terinfeksi.

Ada beberapa alternatif untuk menjaga kesehatan dan kebersihan gigi.

Disamping menyikat gigi, Moms bisa menggunakan flossing atau benang gigi setidaknya sehari sekali untuk membersihkan sisa makanan di gigi.

Kemudian, pakai obat kumur dua kali sehari dengan rutin.

Kalau ingin gigi bersih dan wangi sepanjang hari cobalah makan permen karet bebas gula setelah makan.

Baca Juga: Ribuan Orang Nyesel Selalu Sikat Gigi Setelah Bangun Tidur, Dokter Sampai Wanti-wanti Soal Bahayanya Kebiasaan Ini