Estimasi Biaya Persalinan Beberapa Rumah Sakit di Bogor, Wajib Diketahui Bagi Moms yang Berencana Melahirkan di Kota Hujan

By Ruby Rachmadina, Sabtu, 19 Februari 2022 | 17:00 WIB
Estimasi biaya persalinan rumah sakit di Bogor (Freepik.com)

VVIP: Rp18.000.000, VIP: Rp17.000.000, Kelas I: Rp14.000.000, kelas II: Rp13.000.000, kelas III: Rp12.000.000.

Biaya persalinan sesar-cito:

VVIP: Rp20.000.000, VIP: Rp19.000.000, Kelas I: Rp15.000.000, kelas II: Rp14.000.000, kelas III: Rp13.000.000.

Baca Juga: Sebaiknya Jadi Pertimbangan Sedini Mungkin, Berikut Biaya Persalinan Normal Rumah Sakit di Daerah Jakarta Selatan

Rumah Sakit Melania Bogor

Jl. Pahlawan No.91, Bogor, Jawa Barat 16131, (0251) 8321196.

Dengan pengalaman lebih dari 50 tahun, RS Melania mulai memperluas pelayananan kepada seluruh kalangan masyarakat dan telah lulus akreditasi tingkat PARIPURNA SNARS edisi 1.

Biaya persalinan normal dengan lama perawatan 2 hari:

VVIP: Rp14.000.000, VIP: Rp13.200.000.

Kelas I: Rp10.200.000, kelas II: Rp8.100.000, kelas III: Rp6.200.000.

Biaya persalinan caesar dengan lama perawatan 3 hari:

VVIP: Rp28.000.000, VIP: Rp27.500.000.