Tak Disangka Ternyata Sakit Tenggorokan Bisa Reda Cukup dengan Garam yang Dilarutkan Seperti Ini, Dijamin Moms Bisa Langsung Lahap Makan Tanpa Takut Sakit Saat Menelan

By Amallia Putri, Minggu, 27 Februari 2022 | 19:30 WIB
Atasi sakit tenggorokan hanya dengan garam yang dibuat seperti ini (Freepik.com)

Lakukan gargle selama 30 detik setelah itu buang air.

Tak berapa lama, pasti rasa sakit di tenggorokan akan berangsur reda.

Seberapa sering Moms bisa menggunakan cara ini?

Moms bisa berkumur untuk mengurangi sakit tenggorokan sebanyak tiga kali dalam sehari.

Prioritaskan saat Moms hendak makan sehingga Moms makan dengan lahap.

Baca Juga: Tak Perlu Repot Beli Obat, Ini Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan pada Penderita Omicron, Salah Satunya Banyak Istirahat

Sebenarnya, apa masalah yang menyebabkan seseorang mengalami radang tenggorokan?

Melansir dari Healthline, ada beberapa hal yang menyebabkan tenggorokan jadi sakit saat menelan.

Apa saja, ya?

1. Infeksi dari bakteri atau virus

2. Alergi

3. Udara yang terlalu kering