Mitos vs Fakta Kehamilan Hamil Anak Kedua, Benarkah Saat Melahirkan Akan Lebih Mudah Ketimbang Anak Pertama?

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 28 Februari 2022 | 16:30 WIB
Mitos vs fakta kehamilan, benarkah melahirkan anak kedua selalu lebih mudah? (Pixabay/Public Domain Pictures)

Bukan tanpa alasan, otot, tulang, dan jaringan telah mengalami peregangan pada saat persalinan anak pertama.

Dengan begitu, menjadi lebih mudah bagi bayi untuk bergerak melalui jalan lahir saat waktu persalinan telah tiba.

Tapi tentu saja Moms harus menjaga kesehatan dan gizi selama hamil ya.

Sebab, lancar atau tidaknya kehamilan anak kedua termasuk proses persalinan akan bergantung pada kondisi badan.

Selain itu, Moms harus tetap berdiskusi dengan dokter menjelang kelahiran si Kecil.

Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan Konsumsi Lemon untuk Redakan Morning Sickness, Amankan untuk Ibu Hamil?