Kenali Tanda-tanda Kesehatan Mental Calon Ibu Mulai Terganggu, Mulai dari Muncul Perilaku yang Tak Wajar sampai Pengaruhi Kondisi Fisik

By Kintan Nabila, Jumat, 4 Maret 2022 | 17:52 WIB
Tanda-tanda kesehatan mental ibu hamil terganggu (freepik)

Nakita.id - Bagi para wanita yang baru menjalani kehamilan pertamanya, tentu akan ada banyak tantangan yang dihadapi.

Tak jarang kondisi mental calon ibu menjadi tidak stabil atau terganggu.

Namun, lantaran gejalanya tak kasat mata banyak yang tidak menyadarinya.

Atau ada juga yang memilih untuk denial, bersikap seolah dirinya baik-baik saja.

Padahal masalah kesehatan mental tidak boleh disepelekan Moms!

Sebab, bisa berakibat fatal untuk jangka panjang dan mempengaruhi berbagai aspek kehidupan kita.

Erika Kamaria Yamin, M.Psi., Psikolog, CHt®️, Psikolog Pendidikan di ideplus.id dan tabytime.id, menyebutkan ciri-ciri yang memperlihatkan terganggunya kondisi mental calon ibu.

Dijelaskan olehnya, ada tiga kategori yang menjadi 'lampu merah' bagi kesehatan mental.

Yuk, simak penjelasan selengkapnya Moms!

Baca Juga: Penting untuk Diperhatikan Demi Perkembangan Janin yang Sehat, Begini Cara Menjaga Kesehatan Mental Ibu Hamil

Dijelaskan oleh Erika, ada 3 kategori yang saling berhubungan untuk mengenali tanda-tanda gangguan mental.

1. Perubahan kebiasaan sehari-hari yang tidak wajar