Bukan karena Banyak Makan, Ternyata Ini Penyebab Utama Perut Buncit yang Masih Sering Dilakukan Salah Satunya Kurang Tidur

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Sabtu, 12 Maret 2022 | 07:30 WIB
Penyebab terjadinya perut buncit yang sering diabaikan (bearfotos)

Gen punya peran penting membuat seseorang memiliki tubuh gemuk atau perut buncit.

Sehingga, bisa jadi jika Moms memiliki perut buncit tetapi tidak melewati berbagai penyebab di atas, Moms memang memiliki genetik perut buncit.

6. Kurang tidur

Terakhir adalah kurang tidur. Sering begadang jadi pemicu utama terjadinya perut buncit.

Hal ini dipengaruhi karena kebiasaan tidak sehat seperti mengemil dan makan tengah malam serta perubahan metabolisme tubuh ketika begadang.

Baca Juga: Tolong Mulai Sekarang Juga Hentikan! Bukan Makan Banyak, Ternyata Kebiasaan Sepele yang Masih Sering Moms Lakukan Itu Malah Jadi Pemicu Utama Perut Buncit, Nggak Nyesel?