Masih Sering Dilakukan Banyak Orang, Ternyata Ini Bahaya Tersembunyi di Balik Menyimpan Makanan Panas ke Dalam Kulkas

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Minggu, 13 Maret 2022 | 11:15 WIB
Jangan lagi menyimpan makanan panas ke dalam kulkas atau akan terima risikonya (Pixabay.com)

Pastikan suhunya sudah turun sehingga makanan tersebut aman disimpan di kulkas.

Dengan suhu ruangan yang aman pada makanan, kandungannya tidak akan rusak ketika disimpan di kulkas.

Selain itu kulkas juga akan lebih awet dan tahan lama digunakan.

Makanan juga tetap enak dan tidak berkurang rasanya.

Dengan demikian, Moms tetap bisa menikmati makanan dengan enak dan nyaman tanpa harus khawatir ada risiko yang mengintai.

Baca Juga: Bisa Bikin Seisi Rumah Sakit-sakitan, Stop Simpan Telur di Dalam Kulkas Mulai Sekarang Juga!