Waspadai Ciri-ciri Hamil Muda yang Berisiko Tinggi Alami Keguguran, Jangan Sepelekan Demam hingga Keputihan

By Diah Puspita Ningrum, Kamis, 24 Maret 2022 | 11:30 WIB
Waspadai ciri-ciri hamil berisiko keguguran (Pexels)

"Ini mungkin merupakan tanda-tanda infeksi yang dapat diobati atau penyakit menular seksual yang dapat memiliki konsekuensi penting pada kehamilan," kata Aziz.

4. Pendarahan

Pendarahan dengan kondisi tertentu ternyata bisa menjadi gejala keguguran atau kehamilan etopik (kehamilan di luar kandungan).

"Beberapa bercak adalah normal, tetapi pendarahan hebat bisa menjadi tanda keguguran atau kehamilan ektopik ," kata Aziz.

"Semakin terang warna merahnya, semakin signifikan pendarahannya," tukasnya.

Baca Juga: Perut Kram hingga Diare Jadi Ciri-ciri Hamil Jelang Melahirkan, Simak Penjelasannya Agar Moms Tak Salah Kaprah