Ingin Kulit Lebih Halus dan Lembap? Coba Pilih Sabun Mandi Berbahan Dasar Susu kambing, Ini Dia Manfaatnya

By Kintan Nabila, Kamis, 24 Maret 2022 | 21:14 WIB
Manfaat sabun mandi dari bahan dasar susu kambing (Freepik.com)

Sabun susu kambing dapat mendukung mikrobioma kulit yang sehat (kumpulan bakteri sehat di permukaan kulit). Bakteri baik dapat melindungi kulit dari patogen yang berpotensi memicu berbagai gangguan kulit seperti jerawat dan eksim.

6. Mencegah jerawat

Karena kandungan asam laktatnya, sabun susu kambing dapat membantu mengendalikan atau mencegah jerawat.

Asam laktat adalah exfoliant alami yang dengan lembut mengangkat sel kulit mati, yang membantu mencegah jerawat dengan menjaga pori-pori bersih dari kotoran, minyak, dan sebum berlebih.

Lupa apa saja manfaat sabun susu kambing untuk kulit, cek halaman 2 untuk mengetahui jawabannya. (*)

Baca Juga: Jaga Kualitas dan Nutrisi, Begini Proses Produksi Susu Kambing Formula di New Zealand

Artikel ini telah tayang di Cewekbanget dengan judul "Menarik! Ini 6 Keuntungan Kalau Kita Pakai Sabun Susu Kambing!"