Lebaran Idulfitri Besok atau Lusa? Mending Tonton Live Streaming Sidang Isbat Hari Ini di Sini, Satu Indonesia Pasti Langsung Tahu Kapan Lebaran 2022

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 1 Mei 2022 | 13:02 WIB
Link live streaming sidang isbat untuk menentukan 1 Syawal 1443 H (pexels.com)

Nakita.id - Sidang Isbat untuk menentukan 1 Syawal 1443 H atau bertepatan dengan Hari Raya Idulfitri akan digelar hari ini, Minggu (1/05).

Tentu, hasil sidang isbat sudah ditunggu oleh masyarakat Indonesia. Hal ini akan menentukan kapan lebaran 2022 bakal dilangsungkan.

Sebelum menentukan kapan hari raya Idulfitri 2022.

Perlu diketahui bahwa Kemenag juga menggandeng sejumlah lembaga dan ormas Islam di Indonesia. Yang terbesar ada Muhammadiyah dan NU.

Untuk Muhammadiyah, mereka sudah menentukan jatuhnya 1 Syawal 1443 H, yaitu Senin 2 Mei 2022.

Jadi bagi Moms dan Dads yang biasanya tergabung Muhammadiyah akan merayakan Idulfitri besok.

Beda dengan NU, mereka belum menentukan kapan lebaran 2022. Bukan tanpa alasan, mereka sedang menunggu terlihatnya hilal.

Hilal ini menjadi penentu kapan Idulfitri 2022 dilaksanakan.

Sama dengan pemerintah, mereka juga akan melaksanakan sidang Isbat pada Minggu (01/05) sore nanti.

Baca Juga: Untuk Tahu Lebaran 2022 Tanggal Berapa, Berikut Link Streaming Sidang Isbat 1 Syawal 1443 H yang Akan Diumumkan Hari Ini

Sidang Isbat ini merupakan sidang penentuan 1 Syawal 1443 H dan sebagai pengumuman resmi kapan lebaran 2022.

Masyarakat dapat mengetahui hasil sidang isbat Idul Fitri 1 Syawal 1443 secara langsung.

Pasalnya, sidang isbat akan disiarkan secara online melalui sejumlah channel.

Selain itu, masyarakat juga bisa mengikuti sidang isbat Idul Fitri 1 Syawal 1443 melalui link live streaming sidang isbat yang ada di pertengahan berita.

Sidang akan berlangsung di Auditorium HM Rasjidi Kemenag dan akan didahului dengan Seminar Pemaparan Posisi Hilal oleh Tim Unifikasi Kalender Hijriyah Kemenag.

Berikut link live streaming sidang ibat untuk penetapan 1 Syawal 1443 H atau Lebaran 2022:

1. TVRI (TV pool)

LINK

LINK

Baca Juga: Banyak Penasaran Kapan Sidang Isbat Berlangsung? Begini Penjelasannya

LINK

2. YouTube Kemenag

LINK

3. Fanpage Kemenag

LINK

4. Instagram Kemenag

LINK

5. YouTube Bimas Islam Kemenag

LINK

Baca Juga: BREAKING NEWS! Pemerintah Sudah Resmi Umumkan Awal Puasa 1 Ramadan 1443 H Jatuh Pada Minggu 3 April 2022