7 Pengobatan Rumahan Mengatasi Diare saat Hamil, Salah Satunya Tetap Terhidrasi

By Poetri Hanzani, Jumat, 6 Mei 2022 | 10:11 WIB
Pengobatan rumahan mengatasi diare saat hamil (pexels/Daria Shevtsova)

Ada baiknya baca label nutrisi terlebih dulu dengan cermat dalam upaya membatasi asupan gula.

2. Makan makanan yang hambar

Cobalah untuk tetap makan makanan hambar. Diet BRAT sering direkomendasikan untuk masalah perut, termasuk diare. Diet BRAT terdiri dari:

- Pisang

- Nasi

- Saus apel

- Roti panggang

Baca Juga: Jangan Langsung Beli Obat, Cara Mengatasi Diare saat Hamil Cukup dengan Konsumsi Makanan Enak Ini Saja

3. Kelompok makanan tertentu dapat memperburuk diare

Cobalah untuk menghindari makanan yang berlemak, digoreng, atau pedas.

Juga cobalah untuk membatasi asupan susu dan produk susu.

4. Pertimbangkan obat yang diminum