Pantas Saja Tetangga Panjang Umur, Ternyata Rahasianya Cuma Minum Jus Sirsak, Begini Caranya

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Selasa, 24 Mei 2022 | 10:30 WIB
Manfaat sirsak untuk kesehatan tubuh (Nakita - David Togatorop)

Tahukah Moms dalam satu buah sirsak mengandung sekitar 83 persen kebutuhan serat harian yang direkomendasikan.

Ini merupakan nutrisi penting untuk memiliki pencernaan yang sehat.

Nutrisi serat bisa membantu melancarkan pencernaan dan mencegah sembelit.

Meningkatkan kekebalan tubuh

Rutin minum jus sirsak bisa membuat Moms cenderung kebal dari berbagai macam penyakit. Satu buah sirsak utuh mengandung 215% dari kebutuhan vitamin C harian yang direkomendasikan.

Baca Juga: Selama Ini Sering Dibuang, Perempuan Ini Justru Pilih Minum Air Rebusan Daun Sirsak dan Buat Tetangga Iri karena Tak Pernah Sakit