Cara Mendapatkan Bantuan UMKM, Supaya Dana Bisa Langsung Cair Simak Apa Saja Persyaratan yang Harus Dipenuhi

By Syifa Amalia, Minggu, 26 Juni 2022 | 09:00 WIB
Simak panduan cara mendapatkan bantuan UMKM untuk modal usaha. (Nakita.id/Karmita)

2 Masukkan nomor ponsel, email atau username dan password serta kode captcha yang diminta, lalu klik 'Masuk'

3. Kemudian klik menu 'Perizinan Berusaha' dan klik 'Perseorangan'

4 Pilih pendaftaran sesuai jenis usaha yang dimiliki. Kemudian isi formulir data profil dengan lengkap lalu klik 'Simpan dan Lanjutkan'.

5 Untuk usaha kecil dapat mengajukan izin lokasi dan izin lingkungan di bagian formulir komitmen prasarana usaha lalu klik 'Selanjutnya'

6. Selanjutnya Moms dapat melihat rangkuman data yang telah diisikan. Terakhir beri tanda centang pada 'Pernyataan Mandiri' di kotak disclaimer lalu klik proses 'NIB'.

Baca Juga: Ini Dia Cara Promosikan Usaha untuk Moms yang Baru Saja Rintis UMKM di Rumah, Dijamin Budget Minim alias Tak Butuh Pengeluaran yang Banyak