Rawan Mengalami Kebutaan, Bayi Prematur Perlu Mendapatkan Perawatan dan Bantuan Seperti Ini

By Shinta Dwi Ayu, Selasa, 12 Juli 2022 | 07:30 WIB
Tips supaya bayi prematur tak mengalami kebutaan, salah satunya dengan menjaganya supaya tidak mengalami sesak napas. (Nakita.id/ Naura)

"Oleh karena itu pemantauan pernapasan pada bayi yang mengalami sesak napas terutama pada bayi prematur itu betul-betul harus kita pantau betul apalagi pada konsentrasi oksigen yang kita berikan," pungkas dr. Arif.

Nah, itu dia Moms tips supaya bayi prematur tidak mengalami kebutaan.

Moms semoga bisa lebih berhati-hati dalam merawat bayi prematur supaya bayi prematur tak mengalami masalah dan tumbuh kembangnya bisa tetap optimal.

Bagi para Moms yang ingin berkonsultasi secara langsung dengan dr. Arif maka bisa langsung kunjungi Rumah Sakit EMC Alam Sutera di hari Selasa, pukul 17.00 – 20.00 WIB, Kamis pukul 17.00 – 20.00 WIB, Jum’at Pukul 14.30 – 17.30 WIB, dan Sabtu 09.00 – 12.00 WIB.

Sedangkan untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai Rumah Sakit EMC bisa langsung kunjungi website www.emc.id.

Baca Juga: Mendadak Zaskia Sungkar Ungkit Sakit Hati Saat Terima Tudingan Tak Sayang Calon Bayi yang Dikandung karena Lakukan Hal Ini: 'Gue Buta Banget'