Cara Berperan Sama dalam Mengatasi Anak yang Pemalu, Perhatikan Apa Saja Hal yang Boleh dan Tidak Boleh Dilakukan

By Syifa Amalia, Minggu, 31 Juli 2022 | 07:33 WIB
Cara berperan sama ayah untuk ikut membantu mengatasi anak yang pemalu. (Nakita/Nita Febriani)

Nakita.id – Perkembangan anak sudah sepatutnya jadi perhatian sehingga kedua orangtua dapat berperan sama.

Salah satunya yang dapat dilakukan untuk berperan sama adalah menghadapi anak yang malu ketika di hadapan orang banyak.

Meskipun malu adalah hal hormal tapi jika hal ini mengganggu kehidupan sosialnya maka baik ayah maupun ibu perlu berperan sama.

Banyak orangtua khawatir anak tidak memiliki banyak teman lantaran dia pemalu.

Sebenarnya rasa malu berakar pada kecemasan selama pertemuan sosial dengan orang yang tidak dikenal.

Mereka mungkin ingin berinteraksi dengan anak-anak lain tetapi kecemasan dan perasaan malu yang menahan mereka.

Kabar baiknya sifat pemalu seringkali dapat diatasi dengan banyak hal yang dapat dilakukan untuk membantu mengatasi rasa malu.

Termasuk yang bisa dilakukan oleh ayah dalam berperan sama membantu anak menghadapi rasa malu.

Dilansir dari Corner Stone Learning Center, berikut adalah cara yang untuk berperan sama untuk membantu anak mengatasi rasa malu.

Baca Juga: Hal yang Bisa Dilakukan Para Ayah untuk Ikut Berperan Sama Melatih Anak Tidur Sendiri di Kamar Supaya Mandiri

1. Beri anak kesempatan untuk mengungkapkan perasaannya

Sama seperti siapa pun, anak-anak yang pemalu dapat mengalami kesulitan mengekspresikan perasaan mereka.