Menyelesaikan Bentuk Eksponen dan Logaritma, Soal dan Jawaban Lengkap Latihan Halaman 6 dan 7 Kurikulum Merdeka Matematika Kelas X

By Ratnaningtyas Winahyu, Minggu, 7 Agustus 2022 | 07:30 WIB
Sifat-sifat eksponen dan logaritma dibahas dalam buku Matematika Kurikulum Merdeka Kelas X SMA (Freepik.com)

7. (23)3 = (8)3 = 512 = 29

8. (24)= (16)2 = 256 = 28

9. (22)5= (4)5 = 1024 = 29

Berdasarkan pengamatan di atas, apa yang dapat kalian simpulkan dari sifat-sifat eksponen tersebut?

Baca Juga: Membulatkan Hasil Pengukuran Sesuai Aturan Angka Penting, Jawaban Lengkap Aktivitas 1.5 Kurikulum Merdeka IPA Kelas X SMA

1. Secara umum apakah bentuk lain dari am•an ?

2. Secara umum apakah bentuk lain dari am/a?

3. Secara umum apakah bentuk lain dari (am)n ?  

Jawaban:

Dari eksplorasi di atas, dapat disimpulkan bahwa:

1. am•an= am+n

2. am/a= am-n

3. (am)n= amxn

Nah, itu dia soal dan jawaban lengkap latihan eksponen dan logaritma Ayo Bereksplorasi halaman 6 dan 7 buku Matematika Kurikulum Merdeka Kelas X SMA.

Baca Juga: Kunci Jawaban Lengkap Aktivitas 1.3 Pengukuran Jangka Sorong, Buku Kurikulum Merdeka IPA Kelas X SMA