Cara Membaca Mikrometer Sekrup dan Menuliskan Hasil Pengukurannya, Soal dan Jawaban Lengkap Aktivitas 1.3 Halaman 10 Buku Kurikulum Merdeka IPA Kelas X

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 8 Agustus 2022 | 07:15 WIB
Cara membaca mikrometer sekrup dibahas dalam buku Kurikulum Merdeka IPA Kelas X (Pixabay.com)

(1) Landasan (Anvil) – sebagai penahan benda.

(2) Poros (Spindle) – menjepit benda yang diukur.

Baca Juga: Cara Menulis Daftar Pustaka dan Kutipan Tidak Langsung, Jawaban Lengkap Latihan Halaman 19 dan 20 Kurikulum Merdeka Bahasa Indonesia Kelas X SMA

(3) Bingkai (Frame) – penghubung landasan dengan komponen lainnya.

(4) Kunci (Lock) – mengunci poros agar tidak bergeser.

(5) Selubung dalam (Sleeve) – lintasan selubung luar dan tempat skala utama, dan skala utama – mengukur skala utama.

(6) Skala nonius - mengukur skala nonius.