Penyebab Kontraksi Palsu Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya Tanpa Harus Pergi ke Rumah Sakit

By Shinta Dwi Ayu, Selasa, 16 Agustus 2022 | 11:15 WIB
Penyebab kontraksi palsu pada ibu hamil, salah satunya adalah dehidrasi. (Nakita.id)

Jika memang semakin lama semakin sering maka baru segera pergi ke rumah sakit.

Namun, jika munculnya hanya sekali saja Moms tak perlu pergi ke rumah sakit.

Melansir dari WebMD, kontraksi palsu merupakan salah satu cara tubuh untuk berlatih menghadapi kontraksi asli.

Sehingga ketika mengalami kontraksi asli tubuh Moms menjadi tidak terlalu kaget.

Sebelum kontraksi asli yang ditandai dengan nyeri muncul maka tubuh ibu hamil lebih dulu dipersiapkan secara bertahap melewati fase kontraksi sesungguhnya.

Ada banyak penyebab kontraksi palsu pada ibu hamil bisa terjadi, sebagai berikut:

1. Peningkatan aktivitas ibu dan janin di dalam kandungan

2. Perut ibu hamil disentuh

3. Dehidrasi (Kekurangan cairan)

3. Hubungan seks yang terlalu berlebihan atau keras

4. Kandung kemih penuh

Baca Juga: Ketahui Ciri-ciri Mulas Tanda Melahirkan di Usia Kehamilan 39 Minggu, Perhatikan Juga Adanya Kontraksi Palsu