Kumpulan Resep MPASI Berbahan Dasar Ikan, Banyak Kandungan Gizi yang Dapat Membantu Tumbuh Kembang Si Kecil

By Geralda Talitha, Sabtu, 20 Agustus 2022 | 16:30 WIB
Resep MPASI berbahan dasar ikan (Dok. Tabloid Nakita)

- 1 siung bawang merah yang dicincang halus

- 250ml kaldu ayam

- 1 sdm minyak goreng

 Cara membuat:

1. Haluskan kentang yang sudah direbus atau dikukus.

2. Panaskan minyak, lalu tumis bawang putih dan bawang merah sampai berbau harum.

3. Masukkan ikan yang sudah dipotong kecil-kecil, tumis sampai berubah warna.

4. Masukkan tempe dan bayam, tumis hingga cukup layu.

5. Kemudian masukkan kentang yang sudah dihaluskan.

6. Tambahkan kaldu ayam, aduk hingga merata. Tak perlu ditambah garam, gula, atau penyedap lainnya.

7. Tunggu hingga mendidih.

Baca Juga: Resep Makanan Bayi Tim Kentang Ikan Kakap untuk Usia 6 Bulan, Mengadung Vitamin A, B, dan D Lo Moms!